Program Studi

S1 Ilmu Kesehatan Masyarakat

Visi

1. Menjadi Program Studi Kesehatan Masyarakat terkemuka di Sumatera yang menghasilkan Lulusan Profesional berawasan IPTEK dalam bidan Kewirausahaan dan Komplementer Tahun 2025.

 

Misi

1. Menyelenggarakan Pendidikan berkualitas dan profesional dalam bidang kewirausahaan dan komplementer

2. Menyelenggarakan penelitian kesehatan masyarakat yang berbasis IPTEK dalam bidang kesehatan dan komplementer.

3. Menyelenggarakan pengabdian masyarakat berbasis riset dalam bidang kewirausahaan dan komplementer.

4. Menyelenggarakan sistem tata kelola dan kerja sama yang berorientasi pada pengembangan institusi melalui lintas sektor dan lintas program.

 

Tujuan

1. Terciptanya sarjana kesehatan masyarakat yang berkualitas dan profesional berbasis IPTEK dalam bidang kewirausahaan dan kompelenter.

2. Terciptanya produk penelitian kesehatan masyarakat berbasis IPTEK dalam bidang kewirausahaan dan kompelenter.

3. Terciptanya pengabdian masyarakat berbasis riset dalam bidang kewirausahaan dan kompelenter.

4. Terselenggaranya sistem tata kelola dan kerja sama yang berorientasi pada pengembangan institusi melalui lintas sektor dan lintas program.